Google Searching

Bumbu Dasar Oranye


Bumbu Dasar Oranye
Bumbu Dasar Oranye 


Bagi teman teman yang suka kuliner atau yang hobi memasak alangkanh baiknya mengetahui bumbu dasar oranye ini untuk berbagai olahan memasak lebih cepat.

Racikan bumbu dasar orange ini sangat cocok digunakan untuk aneka masakana antara lain: memasak rendang, gulai, kari, dan masakan lain yang biasanya memiliki warna orange.


Bahan bahan untuk bumbu dasar orange :
- 300 gram cabai merah buang bijinya,
- 1 sendok teh jinten,
- 1 sendok teh adas manis bubuk, (kl suka)
- 2,5 sendok makan ketumbar bubuk,
- 100 gram kemiri,
- 150 gram bawang putih,
- 500 gram bawang merah,
- 25 gram kunyit,
- 20 gram jahe,
- 20 gram lengkuas,
- 2 sendok teh lada bubuk,
- 2 sendok teh garam halus,
- 2 sendok teh gula,
-150 ml minyak goreng untuk memblender, dan
- 50 ml minyak untuk menumis.

Bumbu orange untuk kari, gulai, rendang dan macam-macam masakan yang berwarna orange.

More:
Bumbu Dasar Merah,
Bumbu Dasar Oranye,
Bumbu Dasar Putih,


Posting lainnya:

Buah Buahan Langka dan Khasiatnya
10 Tempat Pusat Budaya dan Kesenian di Jakarta
Budaya dan Adat Istiadat Nusantara
Resort Hotel Terindah wajib dikunjungi
Rumah Mini dari Stik Es Krim 
Tips Kesehatan
Bird of Paradise
Lampion Unik dan Cantik
Posting semua

Info Lainnya:


Info Bisnis:






Mobile ads:





Komentar